Harga Moto Guzzi V9 dan Spesifikasi Mei 2017


Harga Moto Guzzi V9 Italia memang telah dikenal sebagai negara yang banyak memiliki banyak produsen otomotif dengan produknya yang memiliki kualitas mumpuni, tak terkecuali untuk kendaraan roda dua, dimana negara ini juga merupakan markas dari pabrikan motor bernama Moto Guzzi yang telah menciptakan motor-motor terbaik, salah satunya adalah Moto Guzzi V9 yang hadir dengan tampilan old school namun untuk masalah performa, motor yang satu ini sudah tidak perlu diragukan lagi ketangguhannya dimana Moto Guzzi telah menyematkan berbagai mesin yang dapat menyemburkan tenaga maksimal pada lini dapur pacunya, sehingga sangat sebanding dengan harga Moto Guzzi V9 yang relatif mahal.

Menggunakan mesin 850 Twin Silinder motor ini bisa menyemburkan tenaga maksimum hingga 55 HP pada setiap putaran 6,250 rpm sedangkan untuk torsi maksimum yang dihasilkan mencapai 62 Nm pada setiap putaran 3,000 rpm, cukup tangguh bukan ? bukan hanya itu desain tampilan yang ditawarkan pada Moto Guzzi V9 ini juga kental dengan nuansa klasik, gagah, dan "Laki banget" sehingga akan menambah rasa percaya diri anda ketika mengendarainya terlebih dengan harga Moto Guzzi V9 yang dibanderol mencapai angka ratusan juta ruupiah ini dilengkapi juga dengan beragai kecanggihan teknologi yang akan memberi kepuasan tersendiri kepada setiap penggunannya. 

Kemudian jika kalian melihat bagian ban yang terpasang pada Moto Guzzi V9 ini, kalian akan dihadirkan dengan ban gambot yang semakin menambah kesan gagah dan gahar pada tampilannya dan sekaligus juga memberikan rasa nyaman lebih pada saat dikendarai, terlebih pada kedua ban tersebut juga dibarengi dengan rem tipe dual chanel ABS dimana dengan adanya sistem pengereman tersebut keamanan saat berkendara akan lebih terjamin. namun seperti yang kalian ketahui jika harga Moto Guzzi V9 ini memasang harga yang cukup mahal, yang mana menjadi kendala utama dari beberapa kalangan yang ingin memiliki dan menikmati setiap sensasi yang ditawarkan.

Moto Guzzi V9 menghadirkan dua varian motor yakni Moto Guzzi V9 Roamer dan Moto Guzzi V9 Bobber yang masing-masing telah dibekali dengan mesin-mesin yang tangguh pada lini dapur pacunya, dan untuk masalah performa mesin yang dihasilkan oleh kedua varian Moto Guzzi V9 ini bisa dikatakan sama rata, dan perbedaanya mungkin hanya terdapat pada pilihan warna, dimana untuk Moto Guzzi V9 Roamer memiliki 3 varian warna cerah yang ditawarkan, sedangkan untuk Moto Guzzi V9 Bobber hanya menghadirkan 2 varian warna gelap. nah mungkin banyak dari kalian yang penasaran tentang apa saja sih yang dimiliki oleh Moto Guzzi V9 ini ? berikut Otobond sajikan informasi mengenai Spesifikasi dan Harga Moto Guzzi V9 yang dapat kalian simak pada tabel di bawah ini.

Spesifikasi dan Harga Moto Guzzi V9

Spesifikasi dan Harga Moto Guzzi V9
Spesifikasi dan Harga Moto Guzzi V9
Spesifikasi Moto Guzzi V9
Mesin
  • Type : 90° V-twin engine, 4-stroke, 4 valves, double ignition
  • Displacement : New 850Moto Guzzi
  • Bore and stroke : 84 x 77 mm
  • Compression ratio : 10.5 : 1
  • Max Power : 55 HP / 6,250 rpm
  • Maximum torque : 62 Nm / 3,000 rpm
  • Exhaust system : 2-in-2 type, 3-way catalytic converter with double oxygen sensor
  • Starting : electrical
  • Emissions compliance : Euro 4
Transmisi
  • Transmisi : 6-speed
  • Clutch : single-disc with integrated anti-vibration buffer
Dimensi
  • Wheelbase : 1465mm
  • Saddle height : 785 mm
  • Length : 2440 mm
  • Height : 1165 mm
  • Fuel tank capacity : 15 litres (including 4 litre reserve)
  • Kerb weight : 199 kg
Rangka / Suspensi
  • Frame : ALS steel twin tube cradle frame
  • Front suspension : traditional fork, 40 mm
  • Travel : 130 mm
  • Rear suspension : swingarm with double shock absorber with adjustable spring preload
  • Wheel travel : 97 mm
Pengereman
  • Front brake : stainless steel floating disc, Ø 320 mm Brembo opposed four-piston callipers
  • Rear brake : stainless steel floating disc, Ø 260 mm opposed two-piston callipers
Ban
  • Front wheel : 100/90 – 19”
  • Rear wheel : 150/80 – 16”

Review Moto Guzzi V9
Review Moto Guzzi V9

Desain dan Dimensi

Pertama kita akan membahas bagian desain dari moto Guzzi V9 yang merupakan motor custom dengan perpaduan desain antara klasik dan modern sehingga tampak gagah dan tangguh. Oiya, pada bagian depan juga terdapat head lamp dan stop lamp yang sudah sangat akrab kita jumpai di motor-motor jaman dulu, namun hal tersebut juga sekaligus menjadi daya tarik tersendiri bagi penikmatnya dan juga menjadikan harga Moto Guzzi V9 dibanderol dengan harga ynag cukup mahal. selain itu, moto Guzzi V9 ini juga memiliki tempat duduk / jok yang siap memberikan kenyamanan lebih pada saat anda berkendara.

Sebanding dengan harga Moto Guzzi V9 yang dibanderol dengan harga relatif mahal, motor ini siap memberikan rasa nyaman pada penggunannya, misalkan untuk posisi riding di desain dengan tempat duduk yang lebih rendah daripada handle bar, sehingga posisi berkendara akan lebih tegap sehingga penggunannya akan merasa lebih nyaman dan tidak perlu khawatir merasakan lelah berlebih ketika melakukan perjalanan jauh. nah, dengan desain tampilan yang super keren ini bisa dipastikan Moto Guzzi V9 ini siap mencuri perhatian jutaan pasang mata yang memandang dan untuk penggunannya akan merasa lebih percaya diri.

Kemudian kita beralih ke bagian dimensi dari Moto Guzzi V9 dan sebelumnya perlu kalian ketahui jika Moto Guzzi V9 ini terbagi menjadi 2 varian yang memiliki dimensi ukuran sedikit berbeda, yang pertama adalah Moto Guzzi V9 Roomer yang memiliki dimensi ukuran 2240 x 865 x 1165 dan yang kedua adalah Moto Guzzi V9 Boober yang memiliki dimensi ukuran sedikit lebih pendek daripada Roomer, yakni 2185 x 840 x 1160, selisih perbedaan yang dimilki keduannya tidak lah seberapa dan sama sekali tidak mempengaruhi kenyamanan dan desain tampilan yang ditawarkan, terlebih Moto Guzzi V9 ini memiliki wheelbase 1465mm yang akan menjaga keseimbangan motor pada saat dikendarai dengan tinggi tempat duduk yang berukuran 785 mm akan menambah kenyamanan pada saat berkendara.

Performa

Terlepas dari bahasan visual Moto Guzzi V9, kini kita beralih ke bagian yang paling ditunggu-tunggu, dimana kali ini Otobond akan memberikan informasi mengenai mesin-mesin yang terpasang pada bagian dapur pacu dari motor ini, dengan harga Moto Guzzi V9 yang cukup mahal perusahaan asal Italia ini tak segan-segan dalam membekali motor besutan dengan mesin-mesin yang siap menyemburkan tenaga maksimal, salah satunya adalah dengan adanya mesin tipe new engine 850 Twin Cylinder yang dibarengi dengan desain 90 derajat dalam bentuk V-Twin. ditambah lagi moge yang satu ini juga memiliki teknologi Marelli Electronic Injection yang mana dengan adanya teknologi tersebut akan meminimalisir bahan bakar yang dihasilkan oleh Moto Guzzi V9.

Kemudian selain mengusung teknologi Injection yang mana dengan adanya tersebut anda tak perlu berulang kali mengisi bahan bakar, Moto Guzzi V9 ini sangat ramah terhadap lingkungan atau sama sekali tidak menghasilkan polusi berlebih, terbukti dengan dimilikinya sertifikat Euro 4 yang berarti motor gede satu ini sudah teruji oleh pihak-pihak yang berkompeten. lalu untuk masalah performa mesin yang dihasilkan yakni mencapai 55 HP pada setiap putaran 6250 rpm sedangkan untuk torsi maksimalnya mencapai 62 Nm pada putaran 3000 rpm, bukan hanya itu, dengan harga Moto Guzzi V9 yang mencapai ratusan juta ini juga memiliki sistem 6 percepatan manual yaan ng akan berpotensi untuk menghasilkan akselerasi lebih baik dan responsif tinggi.
Dapur pacu Moto Guzzi V9
Dapur pacu Moto Guzzi V9


Suspensi / Chasis / Frame

Setiap perusahaan motor di Dunia pasti berlomba-lomba memasangkan chasis yang kokoh pada setiap produknya, hal ini tidak lain untuk menunjang kenyamanan dan juga keselamatan pada pengendaranya, tak terkecuali perusahaan motor asal negeri Pizza ini yang mana telah membekali chasis jenis ALS Steel Twin Cube Cradia pada Moto Guzzi V9 dimana dengan adanya chasis tersebut kedua varian V9 dapat lebih terjaga mengenai keseimbangan dan cukup kokoh untuk menampung semua komponen yang dimilikinya, dan efek dari chasis tersebut juga dapat dirasakan oleh para penggunannya yang mana akan merasakan kenyamanan dan rasa aman yang lebih.Kemudian dengan harga Moto Guzzi V9 yang dibanderol dengan harga tidak murah, moge ini telah dibekali dengan suspensi jenis teleskopik pada bagian depan dengan diameter 40 mm yang terpasang pada posisi miring sehingga berpotensi lebih untuk daya redam lebih maksimal ketika menghadapi medan terjal,

Sedangkan pada bagian belakang terpasang swingarm yang dibarengi dengan dual shock absorver yang juga diposisikan miring sehingga dengan adanya sepasang 80tersebut anda tidak akan mengalami kesulitan berarti dalam melewati berbagai medan. Oya, Moto Guzzi V9 ini juga memiliki kaki-kaki yang tak kalah tangguh, dimana pada bagian depan telah terpasang velg berbahan dasar alumunium dengan ukuran 19 inch yang dibalut dengan ban berukuran 100/900 dan pada bagian belakang menggunakan velg dengan ukuran yang lebih kecil, yakni 16 inch yang dibalut dengan ban berukuran 150/80. dengan seperti itu anda tak akan merasa rugi dengan harga Moto Guzzi V9 yang mencapi ratusan juta rupiah, karena harga tersebut sangatlah pantas disandang oleh moge yang satu ini dengan segudang keunggulan yang ditawarkannya.

Lain-lain

Perlu anda ketahui jika sepasang ban yang terpasang pada Moto Guzzi V9 ini merupakan ban tubless yang mana telah kita ketahui jika jenis ban tubles merupakan jenis ban yang memiliki daya tahan lebih dibandingkan dengan ban biasa, sehingga dengan adanya ban tersebut akan menambah kenyamanan dan sekaligus memberikan rasa aman pada anda ketika berkendara, bukan hanya itu, Moto Guzzi juga memasangkan sistem pengereman yang apik, pada bagian depan menggunakan disc brake dengan diameter 320 mm yang dibarengi dengan kaliper dari brembo 4 piston, sedangkan untuk bagian belakang juga dipasangkan disc brake dengan diameter lebih kecil, yakni 260 mm dan kaliper dari brembo 2 piston, dengan adanya sepasang sistem rem tersebut mampu menghasilkan pengereman yang maksimal dan tentunya akan menjaga keselamatan penggunannya. 

Selain itu sebanding dengan harga Moto Guzzi V9 yang cukup mahal, motor gede telah dibekali juga dengan berbagai fitur tambahan berteknologi canggih yang menyempurnakan kenyamanan penggunannya, salah satunya adalah dengan adanya fitur MG-MP yang berperan sebagai pemantau kinerja mesin dan semua yang ada pada motor ini, dan yang terpenting adalah dengan adanya fitur ini anda tidak akan dibuat repot karena anda hanya perlu mengunduh aplikasi dari playstore dan menghubungkannya dengan smartphone anda, sehingga secara otomatis fitur ini juga bisa memaksimalkan cara berkendara yang sangat praktis. kemudian motor ini juga memiliki fitur canggih yang lainnya, salah satunya adalah fitur Eco Ride yang mana dengan adanya fitur tersebut akan mencegah penggunaan bahan bakar berlebih.
Harga Moto Guzzi V9
Harga Moto Guzzi V9

Daftar Harga Moto Guzzi V9
Harga Moto Guzzi V9 Boober Baru
Rp. 148.000.000
Harga Moto Guzzi V9 Roamer Baru
Rp. 152.000.000
Harga Moto Guzzi V9 Terbaru
Note : 
  • Harga Moto Guzzi V9 dapat berbeda-beda disetiap daerah tergantung kebijakan pemiliki Dealer
  • Harga Moto Guzzi V9 dapat berubah sewaktu-waktu tanpa adanya pemberitahuan terlebih dahulu
  • Harga Moto Guzzi V9 yang kami sajikan berasal dari sumber yang terpercaya
Seperti yang sudah kalian saksikan pada tabel harga Moto Guzzi V9 diatas dimana kedua varian Moto Guzzi V9 dibanderol denga harga diatas 140 juta, bagi beberapa kalangan mungkin harga tersebut masih tergolong mahal, namun percayalah dengan harga tersebut Moto Guzzi V9 ini siap menyajikan kenyamanan dan sensasi berkendara dengan motor klasik bertenaga tangguh. bagaimana tidak, konsep desain tampilan diusung saja sangat kental nuansa jaman dulu, namun soal performa Moto Guzzi sudah membekalinya denagn mesin-mesin yang tangguh dimana sudah Otobond beberkan di atas, selain itu berbagai fitur canggih juga tak lupa disematkan pada motor gede yang satu ini, sehingga dengan harga Moto Guzzi V9 yang relatif mahal ini anda tidak akan dikecewakannya, justru akan sangat memuaskan setiap penggunannya.

Oya untuk kedua varian Moto Guzzi V9 juga memiliki pilihan warnanya masing-masing, dimana untuk varian Roamer terdiri dari warna-warna cerah, antara lain Giallo solare with black insert, Bianco classico with red, dan Rosso with a pearl white graphic on the thank and on the mudguards, nah untuk varian Boober antara lain Nero massiccio with yellow insert and Grigio sport with red inserts, dan seperti yang kalian saksikan juga jika harga Moto Guzzi V9 varian Boober ini dibanderol dengan harga yang lebih murah, selisih diantaranya kisaran 4 jutaan, namun hal ini sama sekali tidak mempengaruhi kinerja mesin yang dihasilkan, perbedaan harga hanya karena soal pilihan warna saja. Oke, miungkin cukup sekian informasi yang dapat Otobond sajikan, semoga bermanfaat dan bisa menjadi referensi bagi kalian yang ingin memiliki salah satu dari mereka. Terima kasih.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Harga Moto Guzzi V9 dan Spesifikasi Mei 2017"

Post a Comment