Daftar Harga Mobil Bentley Terbaru Mei 2016

Harga Mobil BentleyBentley merupakan perusahaan otomotif yang berasal dari Britania yang sudah berdiri sejak tahun 1927. Bentley memang terkenal dengan mobil-mobinya yang meiliki desain sangat mewah, sedikit berbeda dengan mobil-mobil dari pabrikan otomotif dunia lainnya yang mayoritas menonjolkan kemewahannya di  bagian eksteriornya, lain dengan Bentley yang mendesain baik interior maupun eksteriornya dengan desain yang mewah dan elegan, selain itu mobil-mobil Bentley juga dibekali dengan berbagai fitur-fitur canggih masa kini yang semakin menambah kenyamanan dalam berkendara.

Selain desain dan kecanggihan teknologi dimiliki, pada dapur pacunya Bentley juga menyematkan mesin-mesin yang memiliki performa tiada duanya, dibuktikan dengan sejak awal berdirinya, Bentley sudah menjuarai sedikitnya 4 kali pada event balap mobil 24 jam di Le Mans. Merupakan mobil dengan paket lengkap dimana desain, teknologi, dan kinerja mesin yang mumpuni, tak ayal jika Harga Mobil Bentley ini dibandrol dengan harga yang cukup mahal, untuk membawa pulang salah satu mobil Bentley anda diwajibkan memilki budget diatas 8 milyar rupiah.

Pada tahun 1931 Bentley mengalami masa surut, dimana pada tahun tersebut perusahaan ini jatuh ke tangan Rolls-Royce, namun hanya dalam waktu singkat kemudian Bentley dijual kembali ke Group Volkswagen dengan harga 430 juta poundsterling. Setelah dua kali mengalami pasang surut, akhirnya hingga saat ini Perusahaan Bentley dikelola oleh Group Volswagen sudah memproduksi mobil-mobil mewah dengan kualitas terbaik dan akan terus mengembangkan ide-ide cemerlang guna menyempurnakan setiap inci produknya. 

PT Granduato Dinamika selaku agen resmi penjualan mobil-mobil mewah Bentley memasarkan 4 varian mobil yang termasuk pada kategori Mulsanne, Flying Spour, Cintinental dan Bentayga, bagi kita kaum menengah kebawah mungkin hanya bisa bermimpi untuk bisa menjajal kenikmatan mobil-mobil mewah Bentley, karena harganya yang sangat fantastis hanya diperuntukan bagi mereka kaum-kaum konglomerat. Untuk lebih jelasnya, berikut kami hadirkan Daftar Harga Mobil Bentley Terbaru yang dapat kalian simak di bawah ini.

Daftar Harga Mobil Bentley Terbaru

Daftar Harga Mobil Bentley Mulsanne
Daftar Harga Mobil Bentley Mulsanne

1. Harga Mobil Bentley Muslanne 

Type
Harga
New Mulsanne Speed 
 -
Mulsanne
 $303,700 - $335,600

Seperti yang kita saksikan diatas, Bentley Muslanne memiliki desain yang sangat mewah, baik pada interior maupun eksteriornya. Pada dapur pacunya Bentley Muslanne dibekali dengan mesin 6.75L Twin Turbocharged V8 yang dibarengi dengan sistem transmisi model ZF-8-Speed Automatic dimana kinerja mesin tersebut dapat menghasilkan performa yang mengagumkan. Selain itu, berbagai kecanggihan teknologi masa kini, tak ayal jika Harga Mobil Bentley Muslanne di bandrol dengan harga lebih dari 3 milyar rupiah. 

2. Harga Mobil Bentley Flying Spur

Harga Mobil Bentley Flying Spur
Harga Mobil Bentley Flying Spur

Type
Harga
Flying Spur V8
$201,000 - $222,300
Flying Spur W12
Rp. 8.800.000.000


Hadir dengan gaya khas dari Bentley, mobil ini memiliki desain yang elegan dimana bentuk head lamp berbentuk bundar yang memberikan kesan klasik sekaligus menambah kesan mewah pada mobil Bentley Fying Spur ini. Menengok dapur pacunya, Bentley memasangkan mesin-mesin yang berkualitas tinggi dimana performa yang dihasilkan tidak perlu diragukan lagi. Bentley Flying Spur sendiri dibagi menjadi 2 type, yakni Flying Spur V8 dan Flying Spur W12 yang keduanya telah dibekali dengan desain, kecanggihan teknologi, dan dapur pacu yang yang mengagumkan.

3. Harga Mobil Bentley Continental

Harga Mobil Bentley Continental
Harga Mobil Bentley Continental
Type
Harga
New Continental GT Speed
Rp. 4.065.800.000
New Continental GT Speed Convertible
-
New Continental GT 
$193,500 - $257,600
New Continental GT Convertible
-
New Continental GT V8 S
Mulai dari Rp.8 Milyar 
New Continental GT V8 S Convertible
-
New Continental GT V8
-
New Continental GT V8 Convertible
-

Bentley Continental terbagi menjadi 8 varian yang satu diantaranya baru saja dirilis dan mulai masuk ke pasaran Indonesia yakni Continental GT V8 S. Mobil ini merupakan mobil yang super mewah, mengusung desain khas dari bentley yang memiliki grille dengan ukuran yang cukup besar dipadukan dengan bemper mobil sport pada kaki-kakinya. Selain itu, Continental GT V8 S sendiri juga dibekali dengan mesing yang memiliki performa mengagumkan, tak ayal apabila Harga Mobil Continental GT V8 S ini dipatok dengan harga yang lumayan fantastis, yakni mencapai angka 8 milyar.


4. Harga Mobil Bentley Bentayga

Harga Mobil Bentley Bentyga
Harga Mobil Bentley Bentyga
Type
Harga
Bentayga  
$229,100 - $297,400

Sebelas duabelas dengan Bentley Flying Spur, pada dapur pacu mobil Bentley Bentayga juga disemati dengan mesin tipe 6.0L Twin-Turbocharged W12 dimana dengan mesin tersebut performa yang dihasilkan akan sangat memuaskan. Masuk kedalam kategori SUV, Bentley Bentayga diklaim sebagai mobil keluarga termahal dan termewah, karena untuk satu unit mobil Bentley Bentayga dibandrol dengan harga 3 Milyar lebih. 

Note : 
  • Harga Mobil Bentley dapat berbeda-beda di setiap daerah tergantung kebijakan pemilik Dealer.
  • Harga Mobil Bentley dapat  berubah sewaktu-waktu tanpa adanya pemberitahuan terlebih dahulu.
  • Harga Mobil Bentley yang kami sampaikan diatas berasal dari berbagai sumber yang terpercaya.
          Baca Juga : Daftar Harga Mobil Ferrari

Dari keempat type mobil Bentley yang kami hadirkan diatas apakah salah satu dari mereka ada yang mencuri hati anda ? jika memang ada, ada baiknya anda siapkan budget yang lumayan tebal, karena yang kita semua ketahui jika Bentley membandrol harga pada setiap mobilnya tidaklah murah, namun masalah desain, kenyamanan, maupun dapur pacunya sudah tidak perlu diragukan lagi kualitasnya. Bagi anda yang berkantong tebal dan memang hobi dengan mobil-mobil sport yang mewah, Bentley mungkin bisa menjadi referensi yang pas dan menjawab semua kebutuhan anda.

Subscribe to receive free email updates:

2 Responses to "Daftar Harga Mobil Bentley Terbaru Mei 2016"

  1. Bandar taruhan ayam jago indonesia
    Taruhan Sabung Ayam S128 - SV388 - CFT2288 (KUNGFU)
    Bonus 10% Deposit Pertama / Cashback 5% - 10%
    Yuk Gabung Bersama Bolavita Di Website www.bolavita88.com
    Untuk Info, Bisa Hubungi Customer Service Kami ( SIAP MELAYANI 24 JAM ) :
    WA: +628122222995

    ReplyDelete
  2. Looking forward to reading more. Great post.Really thank you! Want more. daftar sv388

    ReplyDelete