Harga Honda CBR300R dan Spesifikasi Terlengkap Mei 2017

Harga Honda CBR300RHonda, pabrikan motor asal negeri Sakura ini memang sudah dikenal baik dalam menciptakan setiap produknya yang selalu memiliki kualitas dan kuantitas yang mumpuni, hingga saat ini Honda telah menciptakan berbagai jenis motor, seperti motor bebek, motor matic dan motor sport, nah saat ini Honda kembali menciptakan sebuah motor sport yang bernama Honda CBR300R dimana kehadirannya sudah sangat dinanti oleh para penggila motor sport di seluruh Dunia, terutama bagi mereka para konsumen setia Honda.

Honda CBR300R memang belum resmi di rilis di Indonesia, namun berdasarkan informasi yang kami peroleh dari sumber yang terpercaya Harga Honda CBR300R dibanderol dengan harga kisaran 56 juta rupiah, namun harga tersebut merupakan harga off the road, jadi tidak menutup kemungkinan jika sesampainya di Indonesia harga motor sport terbaru besutan Honda ini menjadi lebih mahal, akan tetapi kalian tak perlu khawatir, pasalnya dengan harga Honda CBR300R yang dipatok dengan harga dibawah 60 juta ini merupakan harga yang cukup terjangkau dibandingkan dengan motor sport sejenisnya dari produsen motor lainnya yang tak jarang membanderol harga hingga ratusan juta rupiah. 

Honda CBR300R juga telah dibekali dengan spesifikasi yang mengagumkan di berbagai segi, misal untuk masalah sektor pacu diman motor sport ini menawarkan mesin berkapasitas 286 cc yang dipadukan dengan beberapa fitur pendukung berteknologi canggih sehingga mengenai performa mesin sudah tidak perlu diragukan lagi, dengan harga Honda CBR300R yang mematok harga 59 juta rupiah ini juga sudah mengusung teknologi PGM-FI untuk sistem pembakarannya yang mampu meminimalisir dan menjadikan bahan bakar yang dikeluarkan menjadi lebih efisien. 

Disamping itu Honda CBR300R juga menawarkan berjuta kenyamanan pada penggunannya, dimana Honda telah memasangkan ranga jenis Diamond pada motor sport terbarunya ini yang akan menjaga stabilitas motor mesipun dipacu dalam kecepatan tinggi, bukan hanya itu didalamnya juga telah ditanamkan sepasang suspensi dan kaki kaki yang tangguh sehingga kenyamanan pengendara akan tetap terjaga ketika melintasi medan-medan yang terjal, selain kedua hal tersebut Honda CBR300R juga masih memiliki beberapa fitur yang pastinya akan memberi kepuasan maksimal pada para penggunananya yang bisa kalian simak pada informasi Harga Honda CBR300R dan Spesifikasi Terlengkap yang telah kami sajikan di bawah ini.

Spesifikasi dan Harga Honda CBR300R 

Spesifikasi dan Harga Honda CBR300R
Spesifikasi dan Harga Honda CBR300R
Spesifikasi Honda CBR300R
Mesin
  • Tipe Mesin : 4-Langkah, DOHC, 4-Katup Silinder Tunggal
  • Kapasitas Mesin : 286 cc
  • Diameter x Langkah : 76 x 63 mm
  • Perbandingan Kompresi : 10,7 : 1
  • Daya Maksimum: 22,7 kW -8.500 rpm
  • Torsi Maksimum : 27 Nm – 7.2 rpm
  • Strarter : Starter Elektrik
  • Sistem Pelumasan : Basah
  • Tipe Kopling : Wet Multiplate with Coil Springs
  • Transmisi : 6 kecepatan
  • Sistem Suplay bahan Bakar : PGM-FI
Dimensi
  • PxLxT : 2.035 x 720 x 1120 mm
  • Berat : 164 Kg
  • Tinggi Tempat Duduk : 725 mm
  • Jarak Sumbu Roda : 1.380 mm
  • Jarak terendah ke tanah : 137 mm
  • Kapasitas tangki : 13 Liter
Rangka
  • Tipe Rangka : Diamond (Truss) Frame
  • Suspensi Depan : Teleskopik
  • Suspensi Belakang : Suspensi Tunggal dengan Sistem Suspensi Pro-Link
  • Ban Depan : 110/70 – 17 52P [Tubeless]
  • Ban Belakang : 140/70 – 17 62P [Tubeless]
  • Sistem Pengereman : ABS
  • Rem Depan : 296 mm single hydraulic disc with 2 pistin calipers and sistered metal pads
  • Rem Belakang : 220 mm single hydraulic disc with 2 pistin calipers and sistered metal pads
Kelisitrikan
  • Sistem Pengapian : Full Transisterized
  • Battery : MF 12V – 6 Ah


Review Honda CBR300R
Review Honda CBR300R

Desain dan Dimensi

Pertama kita akan membahas bagian desain tampilan yang dibawa oleh motor Sport Honda CBR300R dimana Honda telah membekalinya dengan desain tampilan yang stylish dengan balutan full fairing di bagian body yang menjadikannya tampak lebih sporty, kemudian pada bagian depan telah terpasang sebuah headlamp full digital lamp yang akan memberikan penerangan maksimal ketika melintasi jalanan di malam hari dan berkabut sekaligus memberi nuansa gagah pada motor sport Honda CBR300R ini. 

Dengan harga Honda CBR300R yang dibanderol dengan harga kisaran 59 jutaan, motor sport ini juga mengusung dimensi ukuran yang cukup besar dimana dengan adanya hal tersebut stabilitas motor akan lebih terjaga sekalipun dikendarai dalam kecepatan tinggi, pasalnya motor Sport ini memiliki berat mencapau 164 kg dengan panjang 2.035 mm, lebar 720 mm dan tinggi 1.120 mm, disamping itu Honda CBR300R juga memiliki tempat duduk dengan ketinggian 725 mm yang akan memberikan kenyamanan lebih pada posisi riding pengendara.  

Dapur Pacu

Beralih ke bagian yang paling penting dalam sebuah motor, yap sektor pacu, bagus tidak kualitas mesin yang terpasang pada sektor pacu sangat berpengaruh mengenai kinerja dan performa mesin yang dihasilkan, dengan harga Honda CBR300R yang relatif terjangkau ini sudah dipasangi mesin 4-langkah berkapasitas 286 cc yang memiliki 4 buah katup dan dibarengi dengan teknologi DOHC dimana dengan adanya mesin tersebut motor sport garapan Honda ini siap menyemburkan performa mesin yang mengagumkan sekaligus memberikan sensasi yang tak terlupakan pada setiap penggunannya. 

Berkat mesin yang tertanam di sektor pacu Honda CBR300R ini tercatat daya maksimum yang dihasilkan sebesar 22,7 kW pada putaran mesin 8.500 rpm sedangkan untuk torsi maksimalnya sebesar 27 Nm pada putaran mesin 7.2 rpm dimana Honda menggunakan sistem transmisi 6-percepatan sebagai penghantar performa tersebut, bukan hanya itu, untuk sistem pembakarannya motor sport Honda CBR300R ini juga dibekali dengan teknologi PGM-FI dimana teknologi tersebut akan meminimalisir bahan bakar yang dikeluarkan sekaligus menjadikan gas buang yang dikeluarkan tidak menjadikan polusi berlebih. jadi, dengan harga Honda CBR300R yang mematok harga 59 jutaan merupakan harga yang relatif terjangkau jika spesifikasi yang dibawa seperti diatas. 

Honda CBR300R S Black
Honda CBR300R S Black

Rangka, Suspensi dan Kak kaki

Seperti yang sudah kami singgung sedikit dimana Honda memilih rangka jenis Diamond Steel dalam pembuatan motor sport Honda CBR300R, perlu kalian ketahui dengan adanya rangka jenis tersebut motor sport ini akan tetap terjaga kestabilannya ketika dikendarai dalam kecepatan tinggi, ditambah lagi Honda juga telah memasangkan suspensi yang tak kalah tangguh, yakni untuk bagian depan Honda CBR300R telah dipasangkan suspensi jenis teleskopik sedangkan untuk bagian belakang Honda mempercayai suspensi tunggal jenis Pro-Link, dengan demikian kedua suspensi tersebut akan memaksimalkan kenyamanan penggunannya ketika melintasi medan-medan yang terjal 

Dengan harga Honda CBR300R yang dibanderol dengan harga kurang dari 60 juta motor sport ini juga tidak hanya menawarakan rangka dan suspensi yang mumpuni, pasalnya Honda juga telah memasangkan sistem Kaki kaki yang cukup tangguh, dimana pada kaki kaki bagian depan dari Honda CBR300R ini telah dibalut dengan ban tubelles berukuran 110/70 - 17 52P sedangkan untuk bagian belakang Honda telah memasangkan jenis ban yang sama dengan ukuran 140/70 - 17 62P, disamping itu motor sport ini juga memiliki sistem pengereman yang cukup menjajikan keselematan penggunannya, dimana pada bagian depan terdapat sistem pengereman jenis 296 mm single hydraulic disc with 2 pistin calipers and sistered metal pads sedangkan untuk bagian belakang menggunakan rem jenis ABS berukuran 220 mm singel hydraulic disc with 2 piston calipers dan sistered metal pads.

Fitur dan Kelistrikan

Kemudian untuk memaksimalkan kenyamanan dan kepuasan konsumen Honda juga telah menyematkan beberapa fitur pendukung yang memiliki kecanggihan teknologi masa kini, salah satunya adalah fitur Keyless Entri dimana dengan adanya teknologi ini akan memberi rasa aman lebih pada penggunannya dari hal-hal yang tidak diinginkan ketika meninggalkan motor di tempat parkir, selain itu pada sistem pengeremannya Honda CBR300R ini juga sudah menggunakan fitur ABS dimana fitur tersebut juga akan menjaga keselematan penggunanya ketika berkendara dan tiba-tiba kendaraan didepannya mengerem mendadak dan fitur tersebut akan memberikan pengereman yang maksimal sehingga penggunanya akan tetap aman dan terhindar dari benturan atau hal yang tidak diinginkan lainnya.
Harga Honda CBR300R
Harga Honda CBR300R 
Daftar Harga Honda CBR300R
Harga Honda CBR300R
Rp 59,600.000,- ($4,499)
Harga Honda CBR300R Terbaru
Daftar Harga Motor Honda 

Note : 
  • Harga Honda CBR300R diatas merupakan harga off the road
  • Harga Honda CBR300R diatas bisa berubah setiap waktu tanpa adanya pemberitahuan terlebih dahulu
Berbekal spesifikasi Honda CBR300R yang cukup mumpuni, disinyalir motor sport ini siap bersaing dengan motor sport besutan rival abadi dari Honda yaitu Kawasaki Ninja 300 dan Yamaha YZF R3 yang memiliki spesifikasi mesin sebelas dua belas dengan mesin-mesin yang terpasang pada sektor pacu Honda CBR300R, namun sangat disayangkan bagi kalian yang sudah menjatuhkan hati pada motor sport Honda yang satu ini, pasalnya Honda CBR300R ini belum resmi dipasarkan di pasaran motor Tanah air, jadi bagi kalian yang sudah tidak sabar untuk bisa menikmati sensasi yang ditawarkannya kalian harus sedikit sabar menunggu Honda memasarkan motor ini ke Indonesia. 


Namun perlu kalian ketahui dimana Honda ternyata memiliki motor sport yang memiliki spesifikasi hampir sama dengan Honda CBR300R hanya motor ini memiliki kubikasi mesin yang lebih rendah, motor itu adalah Honda CBR250R, kiranya motor ini mampu mengobati rasa penasaran kalian yang sudah tidak sabar menikmati jutaan sensasi serta keunggulan dari motor Honda CBR300R yang belum di rilis di Indonesia, oiya perlu kalian ketahui juga jika harga Honda CBR300R diatas merupakan harga off the road, dalam arti harga tersebut berlaku di negara lain yang sudah masuk list penjualan Honda CBR300R, mungkin cukup sekian informasi yang bisa kami sajikan mengenai Spesifikasi dan Harga Honda CBR300R, semoga bermanfaat selaligus bisa menjadi referensi bagi kalian dalam menentukan pilihan motor.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Harga Honda CBR300R dan Spesifikasi Terlengkap Mei 2017"

Post a Comment